Title | : | Mancis: Jejak Darah |
Author | : | |
Rating | : | |
ISBN | : | 6238845953 |
ISBN-10 | : | 9786238845958 |
Language | : | Indonesian |
Format Type | : | Paperback |
Number of Pages | : | 118 |
Publication | : | First published January 1, 2024 |
Kumpulan 14 tulisan bertema detektif dan kriminalitas yang eranya sempat menghilang dan saat ini kembali lagi. Mancis, sebuah majalah yang diproduksi oleh baNANA dan Studio Batu. Berisi cerpen, esai, puisi, dan lainnya.
“Kami memang ingin bernostalgia, tetapi tak hanya itu. Kami ingin menyaksikan munculnya karya-karya baru dan syukur-syukur hasilnya bisa dinikmati pembaca dengan kelahapan yang sama besarnya seperti ketika orang Hindia pertama kali membaca Sherlock Holmes.”
“Kami memang ingin bernostalgia, tetapi tak hanya itu. Kami ingin menyaksikan munculnya karya-karya baru dan syukur-syukur hasilnya bisa dinikmati pembaca dengan kelahapan yang sama besarnya seperti ketika orang Hindia pertama kali membaca Sherlock Holmes.”
Mancis: Jejak Darah Reviews
-
Jebakan elok setara kenangan manis era lampau.